c9fb2a9e812153a139353118104ca03a.jpg  

Rembuk Nasional dan Peresmian BLK Komunitas 2019

Senin, 30 Desember 2019 10:03:15 - Oleh : admin - Dibaca : 638 kali

Rembuk Nasional dan Peresmian BLK Komunitas 2019

 

Hari ini Presiden @Jokowi meresmikan Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas 2019 di Ponpes Al Fadllu 2, Kendal.

Program pengembangan BLK Komunitas merupakan terobosan dari Presiden @Jokowi dlm peningkatan kompetensi tenaga kerja melalui pelatihan vokasi. #BLKeren

Apakah BLK Komunitas itu ?

Pendirian BLK Komunitas sbg upaya penyebaran & masifikasi lembaga pelatihan kerja agar dapat diakses oleh masyarakat yang bertempat tinggal cukup jauh dari lokasi lembaga pelatihan kerja yang ada yang biasanya ada di pusat kota.

 

Dengan hadirnya BLK Komunitas di lembaga pendidikan keagamaan (pondok pesantren, seminari, dhammasekha, & pasraman) maka siswa dan masyarakat di sekitarnya memiliki akses untuk mendapatkan pelatihan kerja yang sesuai dgn kebutuhan pasar kerja lokal ataupun berwirausaha. #BLKeren

Inilah syarat utama pendirian BLK Komunitas dan bantuan yang diberikan kepada BLK Komunitas Rekanaker.

@KemnakerRI juga menyiapkan program untuk melatih instruktur dan pengelola BLK Komunitas agar mereka mampu mengelola BLK Komunitas dengan baik. #BLKeren

Sinergi dan kerja sama antara pemerintah daerah, pelaku industri, dan stakeholder setempat berperan besar untuk mendorong BLK Komunitas bertransformasi menjadi agen pertumbuhan ekonomi wilayah sesuai dengan kondisi dan potensi wilayahnya masing-masing lho Rekanaker. #BLKeren

Program pembangunan BLK Komunitas ini telah dimulai pada tahun 2017 dan hingga saat ini telah berdiri 1.113 BLK Komunitas, yang tersebar tidak hanya di pondok pesantren namun juga di lembaga pendidikan keagamaan lainnya lho.

Adakah BLK Komunitas di wilayahmu Rekanaker? #BLKeren

 

 

Smiley face
 
"Tunaikan Sumpah dan tugas kewajiban sebagai prajurit Negara Republik Indonesia, yang sanggup menjamin keamanan dan keselamatan nusa dan bangsanya"    
Panglima Besar Jenderal Sudirman
Pengumuman
Siaran Pers
Amanat
Berita Media
Selasa, 20 Desember 2022
Presiden Jokowi Lantik Yudo Margono sebagai Panglima TNI
Jum`at, 2 Desember 2022
Panglima TNI Bersama KSAL Lepas Satgas MTF TNI Konga 28 N ke Lebanon
Jum`at, 25 November 2022
Sambangi Cianjur, Panglima TNI Evaluasi Kekuatan Pasukan di Lokasi Gempa
Jum`at, 25 November 2022
Panglima TNI Tinjau Lokasi Gempa Cianjur Kirim Bantuan dan Bawa 8 Ribu Paket Makanan
Selasa, 8 November 2022
Panglima TNI cek alutsista pengamanan KTT G20




Smiley face