Prajurit Yonif 6 Marinir Pelajari Varian Senjata Ss2 |
Kamis, 4 Februari 2021 10:07:46 - Oleh : admin - Dibaca : 66 kali |
![]()
Prajurit Yonif 6 Marinir (Yonif 6 Mar) mempelajari karakteristik varian senjata laras panjang SS2 kaliber 5,56 mm milik pabrikan PT. Pindad di kelas lapangan Yonif 6 Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (03/02/2021). Senjata laras panjang SS2 merupakan senapan serbu generasi kedua dari senapan serbu Pindad sebelumnya yaitu SS1, memiliki kelebihan tahan terhadap kelembaban tinggi, lebih ringan, dan akurasi lebih baik, memiliki Kaliber 5.56 mm standar NATO. Adapun varian senjata laras panjang SS2 yang saat ini dimiliki oleh Batalyon Infanteri 6 Marinir adalah SS2-V1,SS2-V4 dan SS2-V4 HB. Sementara itu, Komadan Batalyon Infanteri 6 Marinir Letkol Marinir Daniel Tarigan menyampaikan bahwa senjata laras panjang varian SS2 merupakan senjata organik perorangan, jadi sudah semestinya tiap-tiap prajurit memahami serta mengetahui secara detail karakteristik dari senjata tersebut.
|
"Tunaikan Sumpah dan tugas kewajiban sebagai prajurit Negara Republik Indonesia, yang sanggup menjamin keamanan dan keselamatan nusa dan bangsanya" |
Panglima Besar Jenderal Sudirman |
Rabu, 3 Maret 2021 Rakornispen TNI 2021 |
Rabu, 3 Februari 2021 Backdrop Rapim TNI-Polri 2021 |
Selasa, 1 Desember 2020 Baliho Sinergi Untuk Negeri |
Kamis, 1 Oktober 2020 Lomba Essai Pelajar Indonesia |
Senin, 5 Oktober 2020
Amanat Presiden RI Pada Upacara HUT ke-75 TNI 5 Oktober 2020 |
Jum`at, 17 Juli 2020
Amanat Panglima TNI Pada Upacara Bendera 17 Juli 2020 |
Jum`at, 17 Januari 2020
Amanat Upacara Bendera 17 Januari 2020 |
Jum`at, 4 Oktober 2019
AMANAT UPACARA MEMPERINGATI HUT KE-74 TENTARA NASIONAL INDONESIA TANGGAL 5 OKTOBER 2019 |
Sabtu, 17 Agustus 2019
AMANAT KASUM TNI PADA UPACARA HUT KE-74 RI JAKARTA, 17 AGUSTUS 2019 |
Jum`at, 26 Februari 2021 Panglima TNI Virtual Call dengan Pangab Diraja Brunei Darussalam |
Senin, 22 Februari 2021 Kunjungi Poso, Panglima TNI Dan Kapolri Tinjau Kesiapan Satgas Mandago Raya |
Kamis, 18 Februari 2021 TNI Beri Dukungan Penuh WAR ON DRUGS Dari Darat, Laut Dan Udara |
Selasa, 16 Februari 2021 Rapim TNI-Polri 2021, Panglima TNI Bahas PPKM Skala Mikro di Jawa-Bali |
Kamis, 8 Oktober 2020 Panglima TNI dan Kapolri Raih Penghargaan Tokoh Publik Indonesia Award 2020 |