c9fb2a9e812153a139353118104ca03a.jpg  

Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan Ke-41/1 Pusdiktek Laksanakan Latihan Praktek Kerja Teknik dan Panel Kontrol Listrik

Kamis, 16 Desember 2021 12:34:58 - Oleh : admin - Dibaca : 42 kali

Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan Ke-41/1 Pusdiktek Laksanakan Latihan Praktek Kerja Teknik dan Panel Kontrol Listrik

Prajurit Siswa  Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) Prajurit Karier (PK) Angkatan ke-41/1 Kejuruan Mesin melaksanakan Lattek Kerja Teknik di bengkel Salawati, Pusat Pendidikan Teknik (Pusdiktek), Komando Pendidikan Dukungan Umum (Kodikdukum) Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal), Bumimoro, Surabaya, Rabu (15/12).

Selama satu minggu ke depan, mereka akan melaksanakan praktek materi-materi pelajaran yang telah disampaikan dalam proses belajar di kelas, diantaranya Latek mesin bubut dan mesin sekrap untuk membuat mur baut dan engsel serta Lattek pengelasan dasar.            

Di lokasi yang sama, prajurit Siswa Dikmaba PK TNI Angkatan ke-41/1  Kejuruan Listrik melaksanakan Lattek Panel kontrol instalasi listrik. Materi yang dipraktekkan adalah menggambar rangkaian motor 3 phase dan merangkai instalasi listrik. 

 

 

Smiley face
 
"Tunaikan Sumpah dan tugas kewajiban sebagai prajurit Negara Republik Indonesia, yang sanggup menjamin keamanan dan keselamatan nusa dan bangsanya"    
Panglima Besar Jenderal Sudirman
Pengumuman
Siaran Pers
Amanat
Berita Media
Selasa, 20 Desember 2022
Presiden Jokowi Lantik Yudo Margono sebagai Panglima TNI
Jum`at, 2 Desember 2022
Panglima TNI Bersama KSAL Lepas Satgas MTF TNI Konga 28 N ke Lebanon
Jum`at, 25 November 2022
Sambangi Cianjur, Panglima TNI Evaluasi Kekuatan Pasukan di Lokasi Gempa
Jum`at, 25 November 2022
Panglima TNI Tinjau Lokasi Gempa Cianjur Kirim Bantuan dan Bawa 8 Ribu Paket Makanan
Selasa, 8 November 2022
Panglima TNI cek alutsista pengamanan KTT G20




Smiley face