c9fb2a9e812153a139353118104ca03a.jpg  

Kendaraan Tempur Batalyon Kapa 2 Marinir Siap Operasional

Jum`at, 5 Agustus 2022 15:06:25 - Oleh : admin - Dibaca : 43 kali

Kendaraan Tempur Batalyon Kapa 2 Marinir Siap Operasional

Prajurit Batalyon Kapa 2 Marinir melaksanakan Harwat Ranpur di Garase Ranpur Batalyon Kapa 2 Marinir, Ujung, Surabaya. Kamis (04/08/2022).

Danyonkapa 2 Mar Letkol Marinir Yudha Fahrulliyan, S.H., M.Tr.Opsla. menekankan kepada prajuritnya untuk bertanggung jawab, aktif dalam bekerja, rutin dalam pemeliharaan dan perawatan kendaraan tempur yang kita miliki.

"Laksanakan harwat Ranpur dengan tidak mengabaikan bagian terkecil sekalipun, karena Ranpur kita merupakan hal utama dalam mendukung keberhasilan setiap latihan, tugas operasi, maupun tugas lainnya, utamakan faktor keselamatan personel, selain itu laksanakan harwat ranpur dengan penuh semangat dan kebanggaan sebagai prajurit Kavaleri," tegas Danyonkapa 2 Mar.

 

Smiley face
 
"Tunaikan Sumpah dan tugas kewajiban sebagai prajurit Negara Republik Indonesia, yang sanggup menjamin keamanan dan keselamatan nusa dan bangsanya"    
Panglima Besar Jenderal Sudirman
Pengumuman
Siaran Pers
Amanat
Berita Media
Selasa, 20 Desember 2022
Presiden Jokowi Lantik Yudo Margono sebagai Panglima TNI
Jum`at, 2 Desember 2022
Panglima TNI Bersama KSAL Lepas Satgas MTF TNI Konga 28 N ke Lebanon
Jum`at, 25 November 2022
Sambangi Cianjur, Panglima TNI Evaluasi Kekuatan Pasukan di Lokasi Gempa
Jum`at, 25 November 2022
Panglima TNI Tinjau Lokasi Gempa Cianjur Kirim Bantuan dan Bawa 8 Ribu Paket Makanan
Selasa, 8 November 2022
Panglima TNI cek alutsista pengamanan KTT G20




Smiley face