c9fb2a9e812153a139353118104ca03a.jpg  

Wujudkan Prajurit Yang Beriman Dan Bertaqwa, Yonif 1 Marinir Laksanakan Kauseri Agama

Rabu, 28 Desember 2022 14:06:07 - Oleh : admin - Dibaca : 321 kali

Wujudkan Prajurit Yang Beriman Dan Bertaqwa, Yonif 1 Marinir Laksanakan Kauseri Agama

Dalam rangka mewujudkan prajurit yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, Yonif 1 Marinir menyelenggarakan kauseri agama kepada prajurit yang beragama Islam di kelas lapangan Yonif 1 Marinir, Gedangan, Sidoarjo, Jawa Timur, Rabu (28/12/2022).

Kauseri agama yang disampaikan oleh Bintara Rohani (Baroh) Yonif 1 Marinir Sertu Marinir Saiful Anwar tersebut dengan mengangkat tema "Meraih Syafaat Di Hari Kiamat,".

Dalam tausiahnya, Sertu Marinir Saiful Anwar menjelaskan dengan beberapa amalan yang dapat dilakukan agar kelak dihari akhir mendapat syafaat dari Rasulullah SAW diantaranya berdoa setelah adzan, menshalatkan jenazah, perbanyak shalawat, ikhlas dan mentauhidkan Allah SWT.


Komandan Batalyon Infanteri 1 Marinir Letkol Marinir Akhmad Kharis Mukhyiddin, S.A.P., M.Tr.Opsla berharap, dengan kauseri agama yang telah dilakukan akan menambah serta meningkatkan keimanan dan ketaqwaan prajurit Yonif 1 Marinir, sehingga prajurit dapat terhindar dari perbuatan tercela yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga maupun Satuan.

 

Smiley face
 
"Tunaikan Sumpah dan tugas kewajiban sebagai prajurit Negara Republik Indonesia, yang sanggup menjamin keamanan dan keselamatan nusa dan bangsanya"    
Panglima Besar Jenderal Sudirman
Pengumuman
Siaran Pers
Amanat
Berita Media
Selasa, 20 Desember 2022
Presiden Jokowi Lantik Yudo Margono sebagai Panglima TNI
Jum`at, 2 Desember 2022
Panglima TNI Bersama KSAL Lepas Satgas MTF TNI Konga 28 N ke Lebanon
Jum`at, 25 November 2022
Sambangi Cianjur, Panglima TNI Evaluasi Kekuatan Pasukan di Lokasi Gempa
Jum`at, 25 November 2022
Panglima TNI Tinjau Lokasi Gempa Cianjur Kirim Bantuan dan Bawa 8 Ribu Paket Makanan
Selasa, 8 November 2022
Panglima TNI cek alutsista pengamanan KTT G20




Smiley face